Prof. Dr. dr. Cita Rosita Sigit Prakoeswa, Sp.DVE, Subsp.DAI, FINSDV, FAADV adalah sosok inspirasi dalam dunia kesehatan kulit di Indonesia. Berikut beberapa prestasi yang beliau raih:
Saat ini, beliau adalah dosen sekaligus konsultan di departemen Dermato-Alergo-Imunologi, Fakultas Kedokteran, Universitas Airlangga sejak tahun 2018, dan sekarang menjabat sebagai Direktur Utama RSUD Dr Soetomo, Surabaya, Indonesia.